Sabtu, 21 Januari 2017

SAT SABHARA POLRES BANJARBARU EVAKUASI POHON TUMBANG, MINGGU 15 JANUARI 2017

Humas Polres Banjarbaru - Minggu (15/1) sekitar jam 07.30 wita, Anggota Satuan Sabhara Polres Banjarbaru dibantu warga sekitar lokasi kejadian, melakukan evakuasi pohon tumbang yang menghalangi jalan akses menuju Lap. Murdjani Kota Banjarbaru.

Pohon  tersebut tumbang akibat hujan deras disertai angin kencang pada malam hari, tidak ada korban jiwa atas kejadian tersebut. memang phon yang tumbang tersebut tidak seberapa , akan tetapi batang dan ranting pohon yang lebat menutupi badan jalan.menyikapi kejadian tersebut dihimbau kepada warga agar tidak keluar rumah dan melakukan aktifitas saat cuaca hujan. Ucap Aipda Budi.



  

Tidak ada komentar:

Posting Komentar